Pengertian Manajemen dan Manajemen Kesehatan

Silahkan Bagikan Tulisan-Artikel ini :
Berikut ini beberapa Definisi / Pengertian Manajemen menurut para ahli 
1. The accomplishing of a predeterrmined objectives through the effort other people. Manajemen adalah pencapaian tujuan-tujuan yang telah ditentukan dengan menggunakan orang lain. (Robert D. Terry).
2. The process, by which the excution of given purpose is put in to operation and supervised. Manajemen adalah proses dimana pelaksanaan dari suatu tujuan diselenggarakan dan diawasi. (Encyclopasdia of social sciences).
3. Getting things done throngh the effort of people, and that funtion breaks down in to at least 2 major responsibilitties, one of which is planning, the other control. Manajemen adalah membuat tujuan tercapai melalui kegiatan-kegiatan orang lain dan fungsi-fungsinya dapat dipecah sekurang-kurangnya 2 tanggung jawab utama, yaitu perencanaan dan pengawasan.
4. Management is the proccess under taken bay one or more persons to coordinate the activities of other persons to achieve results not attainable bay any one person acting alone. Manajemen adalah suatu proses yang dilakukan oleh satu orang atau lebih untuk mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan orang lain guna mebcapai hasil (tujuan) yang tidak dapat dicapai oleh hanya satu orang saja. (Evancevich, 1989).
Pengertian Manajemen Kesehatan
Manajemen Kesehatan adalah suatu kegiatan atau suatu seni untuk mengatur para petugas kesehatan dan non petugas kesehatan guna meningkatkan kesehatan masyarakat melalui program kesehatan.
Sumber Tulisan :
Soekidjo Notoatmodjo, 2003, Ilmu Kesehatan Masyarakat (Prinsip-Prinsip Dasar), Cetakan Kedua, Rineka Cipta, Jakarta.